Panggung IMAGI dimeriahkan oleh penampilan spektakuler dari berbagai talenta lokal dan nasional.

Penampilan energik dari grup idol lokal dan tim dance cover.
Live band membawakan lagu-lagu anime favorit.
Penutup acara dengan pesta musik elektronik bertema jejepangan.

